Jum’at (25/02/22) kemaren Fakultas Pertanian dan Peternakan (fapertapet) UIN Suska Riau Menggelar acara Kerjasa Siska Supporting Progran denganFapertapet UIN Suska Riau dan dengan Universitas Jambi (Unja). Acara tersebut diselenggarakan di lantai 5 gedung Rektorat UIN Suska Riau secara Online dan Offline yang berpusat di Universitas Jambi.
Dekan Fakultas Pertanian dan Peternakan UIN Suska Riau Dr. Arsyadi Ali, S.pt., M.Agr.Sc Menerangkan Bahwa Siska adalah Sistim integrasi sapi dan kelapa sawit, Kegiatan Siska Supporting program bekerja sama dengan Universitas Jambi dan Fapertapet UIN Suska Riau, dalam hal ini masing-masing Universitas ini melibatkan 4 orang penelitian yang mengambil data tentang kegiatan-kegiatan siska yang telah dilakukan di provinsi riau maupun di provinsi jambi.
Fernando Hutagaul adalah seorang peternak yang sudah dalam menerapkan program Siska di provinsi Riau. kita sudah menjalani siska sudah 5 tahun yang lalu, siska bisa diterapkan jika kita punya lahan sawit yang luas.
Berharap kedepan program siska dapat membangkitkan swasembada daging di provinsi riau khususnya dan di sumatera pada umumnya.